Suka Minum di Air Dispenser? Hati-hati Banyak Kuman yang Terdapat di Dalamnya, Ini Faktanya

- 9 Mei 2021, 19:18 WIB
Foto: Ilustrasi gambar air yang ada di dalam galon
Foto: Ilustrasi gambar air yang ada di dalam galon /Pixabay//MartinStr/free-photos

Hal ini disebabkan oleh adanya kemungkinan saluran air di bagian dalam dispenser yang kotor dan penuh dengan bakteri.

Baca Juga: Tes Psikologi: Apa yang Anda Lihat Pertama Kali? Temukan Kekuatan Pribadi Anda dari Gambar Itu

Namun tidak pernah disadari sebelumnya karena posisinya yang tertutup.

National Science Foundation International bahkan menyebutkan bahwa di dalam setiap 1 Inchi persegi pendingin air yang ada di dispenser ternyata bisa saja memiliki 2,7 juta kuman.

Kuman itug jika kita konsumsi bersama dengan air minum akan menyebabkan datangnya penyakit.

Fakta lain dari konsumsi air dispenser, kita mungkin berpikir jika air dengan botol galon yang dipakai sebagai sumber air dispenser ini pastilah sudah bersih karena tertutup rapat dari udara luar.

Yang menjadi masalahnya, saat dimasukkan ke dispenser,airini akan langsung terpapar kotoran, debu, dan berbagai kuman yang ada di dalam dispenser.

Padahal, belum tentu dispenser ini rutin dibersihkan sehingga tentu ada kemungkinan kita mengkonsumsi air yang kaya akan kuman penyebab penyakit.

Baca Juga: Jelang lebaran Sejumlah Komoditas Pangan Merangkak Naik, Mulai Harga Daging Sampai Cabai Alami Kenaikan

Melihat fakta ini, jika kita yang cenderung sering menggunakan dispenser di dalam rumah, maka harus rajin membersihkannya demi mencegah masuknya kuman pada air yang kita minum.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Instagram @sehatyuk.id


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah