8 Reptil yang Cocok Dipelihara di Rumah, Ada Ular Jagung Salah Satunya

- 15 Mei 2021, 20:26 WIB
Ilustrasi ular.
Ilustrasi ular. /blende12 / Pixabay

Untuk usia dewasa, kadal ini bisa memiliki panjang hingga 2 meter dengan warna coklat dan kuning. Pemberian nama Bearded Dragon ini didasari ketika mereka merasa terancam, maka pada bagian lehernya akan membentuk seperti jilatan api yang mirip seperti naga.

2. Water Dragon

Bukan cuman satu jenis saja, hewan ini ada beberapa yang bisa anda pelihara dengan tingkat kesulitan kurang lebih sama. Jenis kadal peliharaan di rumah berikut bisa menjadi referensi untuk anda yang ingin memeliharanya.

3. Monitor Lizard

Monitor Lizard ini memiliki corak kulit yang menawan, yakni mirip dengan ular sanca. Jika anda memelihara reptile ini tidak perlu bingung soal makanannya, dimana Monitor Lizard bisa anda berikan tikus seminggu 2 kali.

Baca Juga: La Nyalla dan Oesman Sapta Odang Bahas Wacana Amandemen UUD 1945, Usul DPD RI Calonkan Presiden dan Wapres

4. Leopard Gecko

Hewan dari keluarga tokek ini memang memiliki corak kulit yang berbeda dari tokek pada umumnya, Leopard Gecko memiliki tekstur pola yang tak biasa dan warnanya juga begitu cantik. Yang menarik lagi reptile ini mampu hidup selama 30 tahun, sehingga bisa jadi teman yang loyal nantinya.

Hewan eksotis ini memiliki panjang rata-rata 20 – 28 cm dengan bobot hanya sekitar 45 -54 gram saja. Disamping itu anda bisa mengetahui hewan eksotis yang bisa dipelihara di rumah lainnya dimana untuk memperbanyak hewan unik dan menarik sebagai media hiburan.

5. Anole

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Arena Hewan


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah