Cara Alami dan Ampuh Bersihkan Gigi dengan Bahan-bahan yang Sederhana Tanpa Pergi ke Dokter

- 2 Juli 2021, 20:04 WIB
Ilustrasi gigi /Pexels/Rodolfo Clix
Ilustrasi gigi /Pexels/Rodolfo Clix //Bayu/

Baca Juga: 6 Efek Negatif Tidak Mandi Sore Hari, Awas Akan Alami Dampak Kesehatan Ini

1. Baking Soda

Cara membersihkan karang gigi bisa dengan bahan alami salah satunya adalah baking soda. Baking soda juga dikenal cukup ampuh dijadikan cara menghilangkan karang gigi. 

Sifat basa yang dimiliki baking soda sangat bisa membantu menetralkan pembusukan asam yang terjadi di dalam mulut.

Kombinasikan 1 sendok teh baking soda dengan ½ sendok teh garam. Aduk rata kedua bahan dalam cangkir. 

Jadikan campuran tersebut sebagai pasta gigi dan oleskan pada sikat gigi. Terapkan satu minggu sekali untuk hasil maksimal.

2. Kulit Jeruk

Cara membersihkan karang gigi berikutnya yakni dengan menggunakan kulit jeruk. Tak hanya menghilangkan karang gigi, kulit ini bisa sekaligus memutihkannya. 

Hal ini dikarenakan kulit jeruk mengandung limonene serta vitamin C yang berperan sebagai antibakteri.

Cukup usapkan kulit jeruk segar pada bagian gigi yang berkarang. Diamkan selama 7 jam atau kamu bisa menggunakannya saat malam hari menjelang tidur. Kemudian kumur dengan air hingga bersih pada pagi hari.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: YouTube Trans TV Official


Tags

Terkini