3 Bahan Alami Skincare Ini Ternyata Tidak Boleh Dipakai di Wajah, Bisa Bikin Kulit Rusak!

- 13 Agustus 2021, 19:54 WIB
3 Bahan Alami Skincare Ini Ternyata Tidak Boleh Dipakai di Wajah, Bisa Bisa Bikin Kulit Rusak!
3 Bahan Alami Skincare Ini Ternyata Tidak Boleh Dipakai di Wajah, Bisa Bisa Bikin Kulit Rusak! //Pixabay
  1. Cuka Apel

Cuka apel menjadi salah satu bahan alami skincare yang digandrungi oleh banyak orang. bahan alami ini diklaim mampu mengatasi jerawat dan memudarkan bintik hitam di wajah.

Namun, penggunaan cuka apel pada wajah ternyata justru akan menimbulkan sensasi menyengat yang tidak nyaman. Selain itu, cuka apel ini juga memiliki tingkat asam yang tinggi.

Kandungan tinggi asam ini jika langsung diaplikasikan pada kulit wajah akan berisiko menimbulkan iritasi yang lebih parah.

Baca Juga: 10 Buah untuk Program Hamil, Agar Cepat Mendapatkan Anak

  1. Gula

Gula biasanya dijadikan sebagai bahan alami untuk melakukan eksfoliasi untuk mengangkat sel kulit mati. Tapi tahukah kamu bahwa penggunaan bahan alami ternyata bisa berbahaya bagi kulit.

Hal ini dikarenakan, gula merupakan bahan yang memiliki tekstur kasar, jika diaplikasikan pada kulit wajah,ini akan membuat wajah jadi rentan iritasi.***

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Healthy Skin Glows


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x