4 Sifat Buruk Menimbulkan Berbagai Penyakit, Sifat Mudah Bosan Sebabkan Penyakit Jantung

- 7 November 2021, 16:00 WIB
Ilustrasi 4 Sifat Buruk Menimbulkan Berbagai Penyakit, Sifat Mudah Bosan Sebabkan Penyakit Jantung
Ilustrasi 4 Sifat Buruk Menimbulkan Berbagai Penyakit, Sifat Mudah Bosan Sebabkan Penyakit Jantung /Pixabay/pexels

KABAR BESUKI - Setiap orang tentunya merasakan beberapa penyakit yang timbul dalam tubuh. Hal ini bisa disebabkan oleh gaya hidup dan kemungkinan pola makan yang tidak benar.

Namun, percaya tak percaya ternyata timbulnya penyakit tersebut juga bisa dikaitkan dengan kondisi emosi, pikiran yang tidak stabil.

Bisa saja berfikiran buruk atau negatif menimbulkan beberapa penyakit dalam tubuh. Berikut beberapa penyakit yang ditimbulkan oleh sifat buruk, simak ulasannya sebagaimana dikutip Kabar Besuki dari beberapa sumber terpecaya.

1. Sifat mudah bosan

Ketika Anda memiliki sifat bosan, bisa saja ini menimbulkan sakit kepala, arthritis, asma dan jantung. Sebab, memiliki rasa bosan menimbulkan emosi negatif pada tubuh Anda. Sehingga, dengan mudah meningkatkan stress dan memperlemah sistem kekebalan tubuh. Hal iu akan udah terserang penyakit. Beberapa penelitian menunukkan bahwa ada keterikatan antara kebosanan dengan sakit kepala, arthritis, asma, dan penyakit jantung.

Baca Juga: 5 Tips Menghilangkan Noda Karat pada Baju dan Sepatu, Lemon dan Garam Hingga Ini

2. Sifat mudah cemas dan panik

Dalam sebuah penelitian yang dilakukan Douglas Drossman, seorang dosen kedokteran dari University of North Carolina, ditemukan bahwa perempuan yang memiliki rasa cemas berlebihan pada hal-hal kecil sekalipun akan dengan mudah terserang gangguan pada lambungnya.

3. Sifat emosional dan tidak sabar

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x