Rutin Konsumsi Buah Ini Setiap Pagi Ternyata Ampuh Bunuh Sel Kanker dalam Tubuh Kata Dokter Zaidul Akbar

- 18 Desember 2021, 10:00 WIB
manfaat rutin konsumsi buah pisang dalam tubuh/
manfaat rutin konsumsi buah pisang dalam tubuh/ /pixabay/

Buah pisang dipercaya memiliki kandungan yang kaya akan nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh dan menangkal berbagai penyakit.

Zaidul Akbar menjelaskan bahwa pisang memiliki kandungan antioksidan yang berkhasiat untuk membunuh sel kanker dalam tubuh.

namun yang perlu diketahui, tingkat kematangan pada pisang ternyata juga dapat mempengaruhi khasiatnya.

Baca Juga: 4 Tips Menghadapi Varian Omicron yang Mulai Masuk Wilayah Indonesia, Salah Satunya Hindari Merokok

“Pisang itu antara masak, matang, sama matang yang ada bercak hitam itu beda khasiat, maka yang terbaik itu justru antioksidan atau bahan pembunuh kankernya ada pada pisang yang ada bercak hitam atau terlalu matang,” kata dr. Zaidul Akbar.

Selain itu, menurut dr. Zaidul Akbar juga mengungkap bahwa pisang dapat membunuh kanker terutama kandungan yang ada pada kulitnya.

“Buah pisang yang sudah matang hingga terdapat bercak hitam pada kulitnya ini memiliki kandungan tnf tumor necrosis factor yang dapat membunuh atau mematikan sel kanker,” jelasnya.

Baca Juga: Cara Ampuh Menurunkan Berat Badan Hingga 30 Kg Tanpa Olahraga, Cukup Minum Ini di Pagi Hari

Pisang yang sudah matang dan muncul bintik hitam memiliki kandungan serotonin. Kandungan serotonin ini dapat mempengaruhi setiap bagian tubuh, mulai dari emosi hingga keterampilan motorik.

Serotonin yang masuk dalam tubuh juga dipercaya bisa meningkatkan suasana hati dan membuat perasaan lebih bahagia.***

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: YouTube Sobat Herbal


Tags

Terkait

Terkini