Gagal Nikah Karena Terhalang Weton? Begini Solusinya Menurut Ahli Ilmu Kejawen

- 13 Januari 2022, 12:00 WIB
solusi mengatasi masalah gagal nikah terhalang weton/
solusi mengatasi masalah gagal nikah terhalang weton/ /pexels daniel rache/

KABAR BESUKI - Putus cinta atau gagal menikah karena sebuah mitos tampaknya masih sering terjadi hingga saat ini, terlebih dalam budaya Jawa.

Sebab, menurut kepercayaan masyarakat Jawa kuno ada beberapa orang yang ternyata tidak bisa disatukan dalam hubungan suami istri karena terhalang weton.

Masyarakat Jawa kuno masih mempercayai bahwa weton memiliki pengaruh yang besar terhadap hubungan asmara hingga menyebabkan gagal menikah.

Baca Juga: PERUNTUNGAN SHIO Tikus, Sapi, Macan dan Kelinci Besok 13 Januari 2022

Menurut primbon Jawa, jika pemilik weton-weton ini nekat untuk terus melangsungkan hubungan atau pernikahan, dipercaya hal buruk akan terjadi dan membuat rumah tangganya tidak harmonis.

Lantas, adakah solusi untuk mengatasi hubungan asmara yang terhalang weton?

Dilansir Kabar Besuki dari Youtube Abah Romdhoni, berikut ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi permasalahan gagal menikah karena terhalang weton.

Baca Juga: RAMALAN SHIO Kuda, Ayam, Anjing dan Babi Besok Kamis 13 Januari 2022

  1. Mencari Hari yang Tepat untuk Menikah

Menurut ilmu kejawen, pasangan yang tidak cocok weton harus mencari hari yang tepat agar bisa menutupi kekurangan weton tersebut dan bisa melangsungkan pernikahan.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: YouTube Abah Romdhoni


Tags

Terkait

Terkini

x