Pahami! 5 Adab Membuat Puasa Menjadi Sempurna tak Sia-sia, Hindari Hal Ini

- 18 April 2021, 16:25 WIB
Ilustrasi Ramadhan 1442 H.
Ilustrasi Ramadhan 1442 H. /Pixabay.com/Surgull01/

Dilarangnya tipu muslihat dalam muamalah karena perilaku tersebut dapat memicu kebencian
bagi pihak yang merasa dirugikan, dan menanam kebencian diantara masing-masing pihak.

5. Tidak Memberikan Kesaksian Palsu

Berpuasa menuntut kita untuk membiasakan diri berperilaku jujur, tindakan seperti memberikan
kesaksian palsu merupakan perbuatan yang sangat bertentangan dengan puasa.
Rasulullah bersabda:

“Barangsiapa yang tidak meninggalkan ucapan palsu, dan pengamalannya,
maka Allah tidak memiliki kepentingan pada tindakannya meninggalkan makanan dan
minumannya” (HR. Bukhari).

Baca Juga: Dua Perspektif Berbeda Mengenai Kesuksesan Perdagangan Digital ala China, Berkah atau Ancaman?

Berdasarkan sabda Rasul diatas, dapat dipahami bahwa jika kita berpuasa akan tetapi masih
mengamalkan ucapan-ucapan palsu, maka Allah tidak akan memberi ganjaran apapun terhadap
puasa yang telah dilakukan.***(Alfain NM)

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF


Tags

Terkini