Niat dan Tata Cara Pelaksanaan Shalat Idul Fitri Lengkap Mulai dari Awal Shalat hingga Salam

- 12 Mei 2021, 10:31 WIB
Ilustrasi shalat id
Ilustrasi shalat id /Pixabay/sharonang

6. Pada rakaat kedua sebelum membaca surah al-Fatihah disunahkan untuk membaca takbir sebanyak lima kali sambil mengangkat tangan dan di antara setiap takbir disunahkan membaca:

Subhanallah wal hamdulilah wa laailaahaillallah wa Allahu Akbar

7. Membaca al-Fatihah dan diteruskan membaca surah pendek dari Al-Qur'an.

8. Setelah itu ruku, sujud dan seterusnya hingga salam.

9. Setelah salam, kemudian dianjurkan atau disunahkan untuk mendengarkan khotbah Idul Fitri.***

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Instagram NU Online @nuonline_id


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah