Sejarah Teks Proklamasi Kemerdekaan Bangsa Indonesia yang Ditandatangani oleh Soekarno dan Moh Hatta

- 26 Juli 2022, 09:40 WIB
Ilustrasi sejarah teks proklamasi bangsa Indonesia
Ilustrasi sejarah teks proklamasi bangsa Indonesia /Tangkap layar bse dari Kemendikbud/

KABAR BESUKI - Hari Kemerdekaan Indonesia biasanya diperingati setiap tanggal 17 Agustus.

Saat itu, presiden pertama Republik Indonesia yang bernama Ir. Soekarno membacakan teks proklamasi didampingi oleh Mohammad Hatta di sebuah rumah.

Rumah hitersebut diketahui dari Faradj Martak yang ada di jalan Pegangsaan Timur nomor 56 Jakarta Pusat.

Baca Juga: Tanggal 25 Juni Memperingati Hari Apa ? Berikut Daftar Hari Penting Hingga Peringatan Kelahiran BJ Habibie

Berikut sejarah teks proklamasi kemerdekaan bangsa Indonesia yang ditandatangani oleh Soekarno dan Mohammad Hatta.

Teks ini merupakan hasil ketikan naskah tulisan tangan Soekarno yang disetujui oleh peserta sidang perumusan proklamasi atas usul Soekarni.

Teks ini ditandatangani di rumah kediaman Laksamana Muda Tadashi Maeda yang sekarang menjadi Museum Perumusan Naskah Proklamasi yang berkedudukan di Jalan Imam Bonjol Nomor 1, Jakarta Pusat (Naskah rekomendasi Penetapan Benda Cagar Budaya Nomor Be-0002/TANCB/17/05/2013).

Baca Juga: 20 Mei Hari Apa? Inip Tema dan Sejarah Singkat Hari Kebangkitan Nasional di Tahun Ini

Berikut ini merupakan isi dari teks proklamasi:

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: cagarbudaya.kemdikbud.go.id


Tags

Terkait

Terkini

x