Cara Mudah Temukan HP Andorid yang Hilang Hanya dengan Satu Aplikasi Ini, Simak Ulasannya

- 16 Maret 2021, 13:16 WIB
Cara  Mudah Temukan HP Andorid yang Hilang Hanya dengan Satu Aplikasi Ini, Simak Ulasannya
Cara Mudah Temukan HP Andorid yang Hilang Hanya dengan Satu Aplikasi Ini, Simak Ulasannya /Diana Amelia//pixabay

KABAR BESUKI – Saat ini HP atau ponsel merupakan sebuah perangkat yang dianggap sangat penting bagi semua orang. Hal ini karena, ponsel biasanya digunakan untuk menyimpan data-data penting yang digunakan berbagai kepentingan seperti bekerja atau bersekolah.

Handphone (HP) adalah barang yang penting dan cukup krusial untuk kehidupan kita, ketika barang tersebut hilang, tentunya kita akan berusaha semaksimal mungkin untuk mencarinya.

Saat ini HP Android sudah memiliki fitur-fitur yang memudahkan penggunanya. Salah satunya adalah untuk mencari HP yang hilang atau untuk menghaspus data dari jarak jauh.

Baca Juga: Teknologi Cetak 3D Makin Populer, Sri Mulyani: Berpotensi Dapat Jadi Senjata Membahayakan

Baca Juga: Kasus COVID-19 Nakes Jabar Alami Penurunan Berkat Vaksin, Kang Emil: Sebelum Ada Vaksin Kasus Cenderung Naik

Baca Juga: Cara Mudah Membuat Masker Wajah Berbahan Kentang, Kandunganya Membuat Kulit Tampak Cerah dan Bersinar

Saat ini, untuk melacak HP andooid yang hilang sudah bisa kamu lakukan dengan mudah, cukup dengan menggunakan apliasi bernama Find My Device.

Aplikasi Find My Device bisa membantu menemukan ponsel yang hilang dan cara menggunakannya juga cukup mudah. Untuk menggunakan aplikasi ini sebagai media pelacak ponsel, kamu bisa melakukan beberapa cara berikut.

  1. Download aplikasi Find My Device pada Google Play Store
  2. Setelah download selesai, bukalan aplikasi Find My Device dan lakukan log in dengan cara menggunakan akun email kamu.
  3. Setelah masuk ke dalam aplikasi, kalian akan melihat gambar HP di pojok kiri atas. Jika kalian memiliki beberapa hp dengan akun yang sama, pilih salah satu yang hilang.

Google akan secara otomatis mendeteksi keberadaan Lokasi HP yang hilang di pet. Jika kalian sudah tau posisi HP kalian hilang, kamudian pilih opsi Putar Suara atau PlaySound. Opsi ini akan membuat hp berdering selama lima menit non-stop.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: NDTV.com


Tags

Terkini

x