Lima Aplikasi Ini Bikin Anda Lebih Bugar Saat Puasa, Simak Ulasannya

- 15 April 2021, 12:56 WIB
Ilustrasi smartwatch.
Ilustrasi smartwatch. /Foto: Pixabay /Free-photos/

Baca Juga: Kelanjutan Kasus Pembunuhan Roy, Papa Surya ‘Ikatan Cinta’ Bertindak Menemui Aldebaran dan Andin

  1. Track Yoga

Seperti namanya, aplikasi ini khusus untuk melakukan gerakan-gerakan yoga. Track Yoga berisi video rekaman berisi latihan dan instruksi untuk melakukan gerakan yoga.

Aplikasi ini memiliki beragam pilihan gerakan yoga, baik untuk pemula hingga tingkat mahir, dengan durasi mulai dari 10 menit hingga 35 menit per sesi.

Track Yoga menyediakan pilihan latihan gratis dan berbayar, pengguna bisa mengikuti kelas tematik seperti yoga untuk menghilangkan stres hingga meditasi.

Baca Juga: Mungkin Suara Berderit Ini Kerap Anda Dengar Malam Hari, Jadi Anda Perlu untuk Mengeceknya

  1. 7 Minute Workout

Secara spesifik, aplikasi 7 Minute Workout dirancang untuk membantu memperbaiki fungsi kardiovaskular dan menurunkan berat badan.

Aplikasi ini menawarkan berbagai latihan berbasis high intencity circuit training (HICT) dalam bentuk video berdurasi tujuh menit.

7 Minute Workout mengklaim hanya membutuhkan alat berupa kursi dan dinding dalam latihan-latihan di aplikasi ini. Aplikasi ini juga menyediakan pembelian di dalam aplikasi atau in-app purchase.

Baca Juga: Selebriti Dunia Rayakan Ramadhan: Bella Hadid Belajar Sejak Kecil, DJ Khaled Dilarikan ke Rumah Sakit

  1. Nike Run Club

Aplikasi ini banyak disukai penyuka olahraga lari, berfungsi ibarat media sosial atau komunitas lari.

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: ANTARA


Tags

Terkini

x