Simak Himbauan BMKG Terkait Hujan yang Disertai Petir akan Melanda Jakarta Selatan dan Jakarta Timur

- 24 Maret 2021, 08:52 WIB
foto : prakiraan cuaca wilayah jabodetabek
foto : prakiraan cuaca wilayah jabodetabek /Aliefia R/ - postingan Instagram BMKG

KABAR BESUKI - Masyarakat area wilayah Jakarta dihimbau oleh pihak Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) untuk mewaspadai potensi hujan yang mana akan disertai petir.

Potensi cuaca hujan yang disertai petir tersebut akan melanda wilayah Jakarta selatan dan Jakarta timur pada waktu siang dan sore di hari Rabu tanggal 24 Maret 2021.

Lebih lanjutnya, BMKG memberi perkiraan untuk pada waktu pagi hari, cuaca di DKI Jakarta mayoritas akan terlihat cerah dan berawan.

Baca Juga: Kantor Pusat Bank Panin Digeledah KPK! Penyidikan Kasus Dugaan Korupsi

Baca Juga: Presiden Afghanistan Ashraf Ghani Menolak Ajakan Damai AS, Akan Lakukan Pemilu Awal untuk Menggantikannya

Baca Juga: Disney Mengumumkan Black Widow Akan Dirilis di Bioskop dan Disney+, Begitu Pula dengan Cruella dan Shang-Chi

Kecuali di kepulauan seribu, di wilayah tersebut akan diguyur hujan namun dengan intensitas yang ringan.

Beralih ke waktu siang hari, untuk cuaca di Jakarta mayoritas diperikarakan akan turun hujan, yaitu di Jakarta Barat dan Jakarta pusat dengan intensitas ringan.

Untuk daerah Jakarta Timur diperkirakan akan diguyur hujan namun dengan yang disertai oleh munculnya petir.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Antaranews.com


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x