Gara-Gara Babi Ngepet, Depok Jadi Bahan Bully Netizen Hingga Trending Twitter

- 29 April 2021, 22:29 WIB
Ilustrasi aplikasi Twitter/Pixabay/Edar
Ilustrasi aplikasi Twitter/Pixabay/Edar //aini/

Beberapa bahkan sempat menyinggung soal Ayu Ting-Ting, penyanyi dangdut yang juga merupakan warga Depok.

“Sejarah peradaban depok dimulai dari kelahiran anak ayah ojak,” tulis akun @sintasnap

Sejumlah komentar lucu dan beberapa meme tersebar memenuhi trending kata Depok. Beberapa juga terlihat masih membahas masalah hoax babi ngepet.

“Liat foto babinya kecil, matanya kaya mau nangis, bingung, hopeless. Tetiba dipotong jadi 3 bagian, kasian,” ujar @fiddkurniasari.

Baca Juga: Jelang Lebaran, Terminal Tawangalun Jember Masih Beroperasi Layani Penumpang yang Akan Mudik

“Hewan liar yang masuk perkampungan itu aja udah mesti dipikirin, manusia makan habitat mereka. Sekalinya hewan ketangkep jadi berita aneh-aneh, dibunuh dan ternyata hoax,” ujar akun lainnya.

Dari topik Depok tersebut sejumlah warganet juga menyayangkan sikap warga Depok yang mudah percaya dengan hoax, khususnya berkaca dari kasus babi ngepet.***

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Twitter


Tags

Terkini