Demi Jamaah Haji 2021, Indonesia Telah Komunikasi Langsung ke Raja Salman dan Lobi Luar Biasa Level Tertinggi

- 4 Juni 2021, 18:45 WIB
Ilustrasi jemaah haji di Mekkah, Arab Saudi
Ilustrasi jemaah haji di Mekkah, Arab Saudi /Pixabay/Abdullah_Shakoor//

Sejauh ini, semua pihak, baik di dalam maupun di luar Arab Saudi, masih menunggu keputusan dari Raja Salman bin Abdulaziz Al-Saud tentang pelaksanaan haji.

Baca Juga: Batal Berangkat Haji, Muncul Narasi: Gagal Berangkat Tidak Dapat Izin dari Pemerintah Saudi, Kita Dikucilkan

Berkat upaya luar biasa ini, Indonesia tidak hanya berhubungan dengan sejumlah kementerian Saudi, badan intelijen Saudi juga memiliki kekuatan untuk menentukan pelaksanaan haji.

“Dan kita diberikan akses Saudi langsung korespondensi ke Raja Salman dan Mohamed bin Salman. Saya kira tidak ada lagi diplomasi di atas itu, level tertinggi sudah kita lakukan demi kemaslahatan jemaah haji Indonesia,” kata Dubes Agus.***

Halaman:

Editor: Aliefia Rizky Nanda Herita

Sumber: Instagram @KBRI_Riyadh


Tags

Terkini