6 Cara Mengetahui Suplemen Vitamin yang Dibeli Asli Atau Palsu, Nomer 3 Perlu Diperhatikan

- 24 Juli 2021, 10:04 WIB
6 Cara Mengetahui Suplemen Vitamin yang Dibeli Asli Atau Palsu
6 Cara Mengetahui Suplemen Vitamin yang Dibeli Asli Atau Palsu /pexels.com/Anna Shvet @annashvet

Untuk lebih pastinya, kamu juga dapat mengecek keaslian vitamin atau produk-produk lainnya lewat situs .

  1. Memerhatikan hologramnya

Produk suplemen dan vitamin biasanya memiliki hologram pada kemasannya. Hologram digunakan oleh sebagian besar produsen suplemen dan vitamin di dunia sebagai pertanda keaslian produk mereka.

Cobalah untuk membandingkan hologram pada kemasan vitamin yang Anda miliki dengan kemasan vitamin yang sama di pasaran. Sebab, tidak semua oknum 'nakal' dapat menduplikasi hologram seperti produk aslinya.

Baca Juga: Efek Samping dari Suplemen Kalsium, Terdapat Rahasia Mengejutkan Saat Tubuh Mengonsumsi Ini

Jika terdapat kesalahan atau keanehan pada hologram di kemasannya, urungkan niat Anda untuk mengonsumsinya karena bisa jadi itu adalah vitamin palsu.

  1. Memeriksa segelnya

Anda juga dapat memeriksa segelnya untuk memastikan vitamin palsu atau asli. Vitamin palsu bisa saja dilengkapi dengan segel yang buruk dan berbeda kualitasnya jika dibandingkan dengan vitamin asli.

Selain itu, jika segelnya terlihat rusak, terbuka, atau tidak semestinya, sebaiknya Anda segera mengembalikannya. Hal ini dilakukan agar Anda terhindar dari vitamin palsu yang sedang marak beredar.

Baca Juga: 2 Suplemen Ini dapat Meningkatkan Risiko Batu Ginjal Anda, Harap Diwaspadai

  1. Mencampurkannya dengan air

Dilansir dari Times of India, Anda juga dapat mengecek keaslian produk suplemen dan vitamin dengan menuangkannya ke dalam air.

Vitamin palsu dipercaya dapat meninggalkan beberapa bubuk atau residu di kaca, sedangkan produk yang asli tidak. Suplemen dan vitamin palsu juga dianggap memiliki bau menyengat dan rasa yang tak lazim.***

Halaman:

Editor: Prasetyo Bagus Pramono

Sumber: sehatq


Tags

Terkini