Ganjar Pranowo Tendang Tembok Bangunan Sekolah Sampai Jebol: Anda Jangan Bohongi Saya, Jangan Dikorupsi

- 1 Februari 2022, 14:30 WIB
Ganjar Pranowo Tendang Tembok Bangunan Sekolah Sampai Jebol: Anda Jangan Bohongi Saya, Jangan Dikorupsi
Ganjar Pranowo Tendang Tembok Bangunan Sekolah Sampai Jebol: Anda Jangan Bohongi Saya, Jangan Dikorupsi /Dok: Humas Pemprov Jawa Tengah

Baca Juga: Tips Jitu Mengatasi Rambut Kering pada Pria, dan Apa Dampak Jika Tidak Diatasi? Simak Ulasannya!

Usai melakukan test terhadap bangunan tersebut, kemudian sosok Gubernur Jawa Tengah itu menelepon sang kontraktor.

“Itu Kaca depan bawahnya hard board ya mas ya? Itu tak tendangi wes jebol, anda jangan bohongi saya, ingat kan, pertama kali saya berpesan pada anda? Jangan dikorupsi kualitasnya yang bagus dan anda sudah berjanji. Saya orangnya detil mas. Jadi nanti detilnya tidak kamu perbaiki akan saya perkarakan,” tutur Ganjar Pranowo melalui sambungan telepon.

Baca Juga: Tak Terima Edy Mulyadi Ditahan Gegara Ucapan Tempat Jin Buang Anak, Eggi Sudjana: Gak Ada Hukum yang Mengatur

Ganjar Pranowo juga mengingatkan kepada kontraktor dan pengawas untuk memberikan hasil terbaik, terutama untuk bangunan sekolah dan tidak melakukan korupsi.

Dia mengatakan akan melakukan tes pada gedung-gedung baru, terutama sekolah.

Hal ini untuk mencegah masyarakat, terutama kontraktor, agar tidak repot membangun sekolah.***

Halaman:

Editor: Aliefia Rizky Nanda Herita

Sumber: Twitter @ganjarpranowo


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x