Bali United Pertahankan Tren Positif Kontra Persebaya Surabaya di Liga 1 Mendatang

- 31 Agustus 2022, 09:09 WIB
Bali United Pertahankan Tren Positif Kontra Persebaya Surabaya di Liga 1 Mendatang
Bali United Pertahankan Tren Positif Kontra Persebaya Surabaya di Liga 1 Mendatang /baliutd.com

Dari tujuh laga tersebut, duet Jajang Mulyana dan Willian Pacheco lebih sering bermain bersama. Empat kali keduanya sama-sama menjadi benteng pertahanan Bali United. ‘

Keduanya bahkan sama-sama mencetak satu dan dua gol untuk Serdadu Tridatu.

Begitu juga dengan sektor belakang kanan. Made Andhika yang tampil cukup dominan di semua pertandingan musim lalu, kali ini bergantian mengisi sektor bek kanan bersama Novri Setiawan.

Baca Juga: UPDATE Klasemen Sementara Liga Inggris Hari Ini Rabu 31 Agustus 2022: Arsenal Masih Kokoh di Posisi Puncak

Tak hanya di sektor belakang, perubahan juga kerap terjadi di lini depan. Tepatnya, tiang samping secara bergantian diisi oleh Yabes Roni dan Irfan Jaya sebagai starter.

Keduanya terkenal karena kecepatan dan kelincahannya, sering bergantian menjadi tandem serangan oleh Privat Mbarga untuk membantu Ilija Spasojevic menjadi ujung tombak.

Meski demikian, Irfan Jaya dan Yabes Roni tetap bisa menjalankan tugasnya dengan baik. Baru-baru ini, ia berperan dalam kemenangan Bali United dengan skor akhir 4-0 atas Persik 27 Agustus 2022 berkat gol cepatnya di menit ke-8.***

Halaman:

Editor: Aliefia Rizky Nanda Herita

Sumber: Bali United ANTARA


Tags

Terkait

Terkini

x