Heboh, Karena Menggonggong Prajurit Myanmar Membunuh Anjing di Desa-desa, Mengejutkan Cek Fakta Ini

- 10 Maret 2021, 08:50 WIB
Unggahan Facebook terkait foto klaim bangkai anjing di pinggir jalan di bunuh prajurit Myanmar hoax
Unggahan Facebook terkait foto klaim bangkai anjing di pinggir jalan di bunuh prajurit Myanmar hoax //Facebook/ ผู้หญิงคันปาก

KABAR BESUKI - Kabar mengejutkan beredar di media sosial Facebook terkait foto bangkai anjing di pinggir jalan di Myanmar.

Akun Facebook bernama  ผู้หญิงคันปาก, tengah memposting sebuah foto bangkai anjing di pinggir jalan pada 2 Maret 2021.

Adapun sebuah narasi yang tercatut di dalam unggahan tersebut yakni:

“ทหารพม่า ฆ่าหมาตามหมู่บ้าน เพราะมันเห่าเวลาเจ้าหน้าที่ทหารไปตามจับชาวบ้านที่ต่อต้านการยึดอำนาจ ตอนกลางคืน..” atau yang jika diterjemahkan:

“Prajurit Myanmar membunuh anjing di desa-desa karena mereka menggonggong saat petugas militer menangkap penduduk desa yang menolak pengambilalihan di malam hari..”

Baca Juga: Ternyata Kepribadian Seseorang Dapat Diukur Berdasarkan Camilan Favorit, Begini Kata Ilmuwan

Unggahan Facebook terkait foto klaim bangkai anjing di pinggir jalan di bunuh prajurit Myanmar hoax
Unggahan Facebook terkait foto klaim bangkai anjing di pinggir jalan di bunuh prajurit Myanmar hoax /Facebook/ ผู้หญิงคันปาก

Faktanya, unggahan yang mengklaim bahwa tentara Myanmar membnuh anjing di desa-desa karena anjing tersebut menggonggong saat tentara menangkap penduduk desa adalah klaim yang salah atau hoax.

Sebenarnya, foto bangkai anjing di pinggir jalan itu adalah foto setelah pemusnahan di kota Karachi, Pakistan pada 12 Mei 2015, dan bukan di Myanmar.

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: AFP Facebook


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x