Malaysia Dapat Tambahan 10.000 Kuota Haji Padahal Lagi Lockdown, Cek Faktanya!

- 5 Juni 2021, 10:49 WIB
Ilustrasi haji dan umrah.
Ilustrasi haji dan umrah. /Pexels/Shams Alam Ansari

KABAR BESUKI - Menteri Agama Yaqut Cholil Quomas telah mengumumkan pada Kamis, 3 Juni 2021 bahwa pemerintah Indonesia secara resmi memutuskan untuk tidak memberangkatkan calon jemaah haji pada 2021 Masehi/1442 Hijriah.

Terkait dengan kebijakan tersebut riuh dibahas di berbagai jejaring media sosial, termasuk di Twitter.

Keputusan pemerintah itu dipertanyakan sejumlah pihak dan dikaitkan dengan narasi penambahan 10.000 kuota haji Malaysia.

Diketahui, saat ini negara tetangga Indonesia tersebut menerapkan pembatasan pergerakan penuh atau lockdown total sejak Selasa, 1 Juni 2021.

Baca Juga: Catat! Inilah 5 Tips Diet untuk Turunkan Berat Badan tapi Tetap Bisa Makan Enak

Sementara itu, akun @habangbangsel, menjadi salah satu pihak yang ikut mengunggah narasi itu di Twiiter.

Akun @habangbangsel tersebut, menjadi salah satu pihak yang ikut mengunggah narasi itu di Twiiter.

Berikut kutipan narasi dari tanggapan warganet di Twitter.

"Ngak mungkin!!! Sedangkan Malaysia mendapatkan tambahan 10.000 padahal lagi lock down di negara nya. Ini bukan masalah izin tapi masalah uang haji yg sudah tidak ada."

Namun, benarkah Malaysia telah  mendapatkan tambahan 10.000 kuota haji walaupun lockdown?

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: ANTARA


Tags

Terkini