Jenazah Covid-19 Dikembalikan ke Keluarga Tanpa Bola Mata, Ini Faktanya

- 2 Juli 2021, 08:18 WIB
Jenazah Covid-19 Dikembalikan ke Keluarga Tanpa Bola Mata
Jenazah Covid-19 Dikembalikan ke Keluarga Tanpa Bola Mata /tangkapan layar/Ghofartrans Ghofar /Facebook

KABAR BESUKI – Jagat media sosial Facebook digemparkan dengan adanya sebuah video yang menarasikan jenazah pasien Covid-19 dikembalikan ke keluarganya namun kehilangan organ mata.

Akun Facebook bernama Ghofartrans Ghofar membagikan video tersebut pada 19 Juni 2021, memperlihatkan sebuah keluarga yang mengerumuni jenazah yang terjadi di Probolinggo.

Berikut narasi yang terdapat pada akun Facebook dan video tersebut:

" Py ngeneiki jjl do muni corola jembut ujung" celeng kabeh petugase,..!

Baca Juga: Rizieq Disebut Berjanji Akan Seret Anies ke Penjara 'Skenario Terbongkar', Ini Faktanya

Narasi pada video:

DIBILANG CORONA SETELAH PETI DIBUKA TERNYATA MATANYA DIAMBIL TANPA SEPENGETAHUAN KELUARGA SUNGGUH MANUSIA BIADAB”.

tangkapan layar akun Facebook Ghofartrans Ghofar
tangkapan layar akun Facebook Ghofartrans Ghofar

Lantas apakah benar klaim yang mengatakan bahwa jenazah tersebut telah diambil organ matanya?

Halaman:

Editor: Prasetyo Bagus Pramono

Sumber: Turnback Hoax


Tags

Terkini

x