[Cek Fakta] Jokowi Dikabarkan Dukung Anies Baswedan Gantikan Dirinya Sebagai Presiden RI

- 9 September 2021, 10:39 WIB
[Cek Fakta] Jokowi Dikabarkan Dukung Anies Baswedan Gantikan Dirinya Sebagai Presiden RI
[Cek Fakta] Jokowi Dikabarkan Dukung Anies Baswedan Gantikan Dirinya Sebagai Presiden RI /Kolase Foto Instagram.com/@jokowi/@aniesbaswedan

KABAR BESUKI - Tengah beredar video yang mengklaim Jokowi dukung Anies Baswedan gantikan dirinya sebagai Presiden RI.

Video tersebut telah diunggah oleh kanal YouTube Gajah Mada TV pada Rabu, 8 September 2021 dengan judul:

'SAH! ANIES GANTIKAN JOKOWI? JOKOWI RESMI DUKUNG ANIES BASWEDAN GANTIKAN DIRINYA SEBAGAI PRESIDEN!'

Bahkan pada thumbnail dalam video tersebut terdapat foto yang memperlihatkan Jokowi dan Anies Baswedan saling bersalaman dengan caption yang menunjukkan seolah-olah Jokowi memberikan ucapan selamat untuk Anies Baswedan disertai narasi yang berbunyi sebagai berikut:

'ANIES BASWEDAN CALON PRESIDEN PILIHAN RAKYAT'
'SAH! ANIES GANTIKAN JOKOWI? JOKOWI RESMI DUKUNG ANIES BASWEDAN GANTIKAN DIRINYA SEBAGAI PRESIDEN!'

Baca Juga: [Cek Fakta] Anies Baswedan Dikabarkan Turun Tangan Bebaskan Habib Rizieq dan Janji Bawa Pulang

Klaim Unggahan Video Hoax
Klaim Unggahan Video Hoax Tangkap Layar YouTube.com/Gajah Mada TV

Penjelasan:

Berdasarkan hasil penelusuran Kabar Besuki, tidak ada informasi resmi dan valid mengenai Jokowi yang dikabarkan dukung Anies Baswedan gantikan dirinya sebagai Presiden RI.

Halaman:

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: Youtube Gajah Mada TV


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x