Jangan Panik, Lakukan Hal Ini Jika Lidah Terasa Terbakar Karena Makanan atau Minuman Panas

- 14 Maret 2021, 10:02 WIB
 ilustrasi lidah terbakar
ilustrasi lidah terbakar / Max Langelott/ unsplash.com/

KABAR BESUKI - Menyantap makanan atau minuman ketika masih panas memang terasa nikmat. Sensasi yang dirasakan ketika sebuah makanan atau minuman baru disajikan dengan asap yang masih mengepul memang terlihat menggiurkan.

Namun seringkali kita tidak memperhitungkan tingkat panasnya sehingga saat disantap ternyata yang terjadi lidah kita terasa terbakar atau melepuh.

Rasa terbakar pada lidah biasanya berlangsung cukup lama, rasa perih yang ditimbulkan masih terasa hingga beberapa hari kedepan.

Baca Juga: Seberapa Efektif Vaksin Covid-19 Melawan 3 Varian Baru Virus Corona? Simak Penjelasannya Disini

Untuk pulih total, lidah setidaknya membutuhkan sekitar 10 hingga 14 hari untuk mengganti sel-sel baru di lidah yang perih karena terkena panasnya hidangan.

Namun Kamu bisa melakukan hal-hal ini untuk meringankan rasa perih di lidah akibat makanan atau minuman panas, seperti dikutip dari Insider.

1. Segera dinginkan

Jika terkena makanan atau minuman panas, lidah akan terasa melepuh dan cara paling umum adalah dengan mendinginkan menggunakan es batu atau air dingin.

2. Hindari makanan atau minuman yang bersifat iritan.

Halaman:

Editor: Surya Eka Aditama

Sumber: insider


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x