Berbanggalah Orang Indonesia! Inilah 5 Manfaat Tersembunyi dari Minum Kopi, Termasuk Menurunkan Berat Badan

- 21 Maret 2021, 10:10 WIB
Foto: Ilustrasi Pembuatan Minuman Kopi
Foto: Ilustrasi Pembuatan Minuman Kopi /Rizqi A/. /Pexels/burst

KABAR BESUKI – Kopi dan teh adalah dua minuman yang sangat diminati masyarakat dunia tak terkecuali di Indonesia.

Akan tetapi, faktanya kebanyakan orang cenderung memilih untuk mengonsumsi kopi dibandingkan teh di pagi hari.

Meski hal tersebut sejatinya merupakan preferensi dari masing-masing individu, rupanya kebiasaan minum kopi di pagi hari justru menyimpan sejumlah manfaat tersembunyi yang tidak disadari.

Baca Juga: Game PlayerUnknown's Battleground Mobile (PUBG) Tunjuk Pevita Pearce Sebagai Brand Ambassador

Baca Juga: Sempat Konflik dengan Krisdayanti, Ashanty: Beberapa Bulan Lalu, Kita Bermasalah dan Enggak Enak Banget

Baca Juga: Mari Mengingat Kembali Sejarah Pembangunan pada Jembatan Suramadu

Dilansir Kabar Besuki dari Bright Side, berikut ini beberapa manfaat yang dapat Anda rasakan ketika mengonsumsi kopi dibandingkan teh di pagi hari:

  1. Meningkatkan Semangat Berolahraga

Kopi terbukti mengandung banyak kafein yang dapat mengurangi rasa kantuk Anda, sehingga dapat mengurangi tingkat kelelahan saat beraktivitas.

Bahkan, mengonsumsi kopi di pagi hari juga dapat membantu Anda untuk lebih bersemangat dalam melakukan olahraga atau workout.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Bright Side


Tags

Terkini

x