Anda Sering Marah Tanpa Sebab? Boleh Jadi Ini Pemicunya, Salah Satunya Merasa Kurang Diperhatikan

- 27 Maret 2021, 05:47 WIB
Foto: Ilustrasi Marah.
Foto: Ilustrasi Marah. /Rizqi A/ /PIXABAY/RobinHiggins

Selain menyebabkan seseorang mudah marah tanpa sebab yang jelas, gangguan ini dapat menyebabkan tingkat kegelisahan yang berlebihan, kurang fokus, hingga kendala dalam manajemen waktu.

  1. Gangguan Bipolar

Bipolar merupakan gangguan pada otak manusia yang menyebabkan seseorang mengalami perubahan suasana hati yang mendadak atau labil secara dramatis.

Baca Juga: Jika Anda Mendapati Keputusan yang Seringkali Berubah, Anda Perlu Melakukan Beberapa Tips Berikut

Baca Juga: Pernah Mengalami Malas Sepanjang Hari? Berikut Cara untuk Mengatasi Rasa Malas dan Kehilangan Motivasi Anda

Orang yang menderita gangguan ini mengalami beberapa gejala seperti mudah marah tanpa sebab, namun di lain waktu juga merasa gembira secara berlebihan.***

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: sehatq


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah