Catat! Inilah 4 Makanan Pembakar Lemak yang Bisa Bantu Turunkan Berat Badan, Salah Satunya Ikan

- 31 Maret 2021, 07:55 WIB
ILUSTRASI Ikan
ILUSTRASI Ikan /Pixabay/ Shutterbug75

KABAR BESUKI – Menurunkan berat badan tentu menjadi hal yang sulit bagi sebagian orang. Cara yang dilakukan seseorang untuk membantu menurunkan berat badan jga beragam, seperti olahraga, diet ketat, dan mengubah pola hidup sehat.

Selain melakukan olahraga, menurunkan berat badan juga bisa dilakukan dengan mengonsumsi makanan sehat yang bisa bantu membakar kalori lebih banyak sehingga dapat membantu untuk menurunkan berat badan.

Sebagian besar orang terkadang malah menghindari makanan saat melakukan program diet untuk menurunkan berat badan, padahal beberapa makanan jstru memiliki peran penting untuk membantu membakar lemak tubuh.

 Baca Juga: Tingkah Lucu dari Aldebaran ‘Ikatan Cinta’ Membuat Andin Semakin Jatuh Hati, Seperti Apa?

Ada beberapa jenis makanan yang bisa memicu merabolisme dan membakar lemak lebih baik dan cepat. Beberapa makanan ini membantu perut lebih kenyang dan dapat menahan selera makan yang pada akhirnya akan mengurangi asupan makanan keseluruhan dalam sehari.

Dilansir Kabar Besuki  dari Womenshealth.com, berikut ada 4 jenis makanan yang dipercaya bisa membantu membakar lemak di tubuh.

  1. Ikan

Ikan memiliki kandungan omega 3 dan nutrisi yang baik untuk tubuh. Seseorang yang melakukan program diet umumnya kekurangan omega 3 yang menyebabkan kesulitan tidur sehingga seringkali makan larut malam.

Ikan kaya akan protein yang dapat memuaskan nafsu makan, membakar lebih banyak kalori, dan meningkatkan kesehatan jantung serta menurunkan risiko dimensia.

 Baca Juga: Lagi-lagi Serangan Mematikan, Menyebabkan Puluhan Ribu Orang Mengungsi di Kota Mozambik

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah