Inilah Cara Menyimpan Beras Agar Terhindar dari Kutu dan Bau Apek

- 9 April 2021, 17:00 WIB
Ilustrasi beras
Ilustrasi beras /Dedi/ANTARA/

KABAR BESUKI - Beras merupakan makanan pokok yang dikonsumsi oleh orang Indonesia di setiap harinya. Selain banyak mengandung karbohidrat, beras juga banyak membantu terhadap sistem kesehatan tubuh.

Wajib mengisi menu makanan harian, tahukan kalian bagaimana cara menyimpan beras ini agar tetap aman dari serangan kutu?

Setiap orang memiliki kebiasaan yang berbeda saat beberlanja, ada yang memilih untuk menyediakan persediaan banyak untuk kebutuhan pangannya, namun ada juga yang memilih untuk berbelanja secukupnya dalam setiap harinya.

Baca Juga: Jangan Lakukan Ini Saat di Kamar Mandi, Agar Stamina Tubuh Tetap Terjaga

Baca Juga: Viral Punya Ilmu Kebal! Video Kakek tak Mampu di Suntik Vaksin COVID-19, Hingga Membuat Jarum Melengkung

Baca Juga: Tidak Butuh Perawatan, Telinga Anda Memiliki Kemampuan Membersihkan Dirinya Sendiri Tanpa Bantuan Alat

Untuk kalian yang hobi menyimpan stok makanan di dapur, terutama bahan pangan beras, beberapa cara ini dapat dilakukan agar beras tersimpan dengan baik dan tetap terjaga kualitasnya.

Simpan Beras Dalam Waduh Tertutup

Dengan menyimpan beras di tempat yang tertutup, dapat menghidarkan dari gangguan kutu, semut atau serangga. Tempat beras yang tertutup juga dapat menghidarkan beras dari jamur.

Membersihkan Wadah Beras Secara Bertahap

Wadah atau tempat beras wajib dibersihkan secara berkala. Agar tetap terjaga kualitas berasnya, juga membersihkan tempat beras secara rutin bisa menghidarkan dari jamur dan bau apek.

Tempat Beras Juga Harus Dipastikan Kering dan Bersih

Jika wadah yang digunakan untuk menyimpan beras tersebut basah, makan akan menyebabkan suasana lembab. Hal itu dapat membuat beras berjamur dan menjadi berbabu apek.

Baca Juga: Mengenal ‘Diet K-Pop’ yang Terinspirasi dari Masakan Tradisional Korea, Efektif Menurunkan Berat Badan

Baca Juga: Sering Overthinking? Lakukan 4 Tips Meditasi Ini Agar Memperoleh Hasil Maksimal

Tambahkan Penghadir Aroma Alami

Untuk membuat beras tetap segar dan wangi, beberapa pewangi alami dapat disimpan bersamaan dengam beras tersebut.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x