Menjaga Kebugaran Saat Puasa, Berikut 9 Tips Makan Sehat yang Harus Diikuti Selama Bulan Ramadhan

- 13 April 2021, 16:29 WIB
 Ilustrasi buah kurma yang baik untuk kesehatan saat berpuasa
Ilustrasi buah kurma yang baik untuk kesehatan saat berpuasa /Gisela R/Pixabay/Enotovyj

KABAR BESUKI – Bulan suci Ramadhan merupakan sebuah bulan khusus yang dijalankan oleh seluruh umat muslim di dunia.

Ramadhan dipandang sebagai waktu refleksi spiritual, perbaikan, dan peningkatan keimanan. Umat Selama periode inilah, puasa dipandang sebagai cara untuk belajar pengendalian diri.

Berpuasa mulai dari fajar hingga saat magrib terkadang membuat badan seakan lemas sepanjang hari. Namun sebenarnya hal ini bisa diatasi dengan pola makan yang benar.

Baca Juga: Jalani Puasa Ramadhan 2021, Inilah 4 Tips Agar Tak Mudah Haus Saat Berpuasa dan Kuat Sepanjang Hari

Baca Juga: Neymar Mendapatkan Rayuan dari Messi untuk Kembali ke Barcelona, PSG: Dia Tetap Bersama Kami

Baca Juga: Bikin Kenyang Lebih Lama, 5 Jenis Makanan Ini Cocok Dikonsumsi untuk Menu Sahur

Berikut tips makan sehat sebagaimana dilansir oleh Kabar Besuki dari laman Boldsky pada 13 April 2021.

Berbuka puasa dengan kurma

Kurma adalah makanan yang mudah dicerna dan tidak menguras metabolisme setelah seharian berpuasa. Kurma kaya akan gula, serat, dan mineral dan karenanya merupakan sumber energi yang cepat. Selain itu, kurma membantu dalam mengobati sembelit yang mungkin terjadi karena perubahan waktu makan atau asupan serat yang rendah selama puasa.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Boldsky


Tags

Terkini