Bisa Dicoba, 3 Jus Sehat Ini Dipercaya Ampuh Tingkatkan Imunitas Tubuh

- 21 Mei 2021, 16:04 WIB
ilustrasi foto jus/
ilustrasi foto jus/ /pixabay

Untuk membuatnya, cukup kupas 2 wortel, 1 buah bit, dan 1 inci potongan jahe kemudian tambahkan perasan lemon ke dalamnya.

  1. Jeruk Nipis, Nanas, dan Apel Hijau

Jus dari campuran buah ini dapat membangkitkan tenaga karena kandungan vitamin C dan kalsium didalamnya. Jus sehat ini juga dapat meningkatkan imunitas tubuh dan membantu pencernaan.

Baca Juga: Stop Sekarang! 5 Kebiasaan Makan Ini Ternyata Bisa Bikin Perut Buncit

Cara membuatnya cukup haluskan 2 jeruk nipis, kemudian tambahkan 200 gram nanas, dan 1 apel hijau cincang, serta tambahkan 1 sendok teh garam batu dan campurkan semua bahan hingga membentuk cairan jus.

  1. Kiwi, Stroberi dan Jeruk

Buah kiwi, stroberi dan jeruk memiliki kandungan yang kaya akan antioksidan yang dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan membantu mengolah tekanan darah dan mencegah berbagai penyakit.

Untuk membuatnya, cukup campurkan 1 cangkir stroberi kemudian belah jadi dua, 2 kiwi, 1 jeruk tanpa biji, kemudian campurkan dan tambahkan air dan 1 sendok teh madu. ***

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Pinkvilla


Tags

Terkini