5 Makanan yang Dapat Membuatmu Bodoh, Nomer 1 Paling Sering Dikonsumsi Masyarakat Indonesia

- 8 Juni 2021, 19:13 WIB
Ilustrasi daging olahan
Ilustrasi daging olahan /Pixabay/vika-imperia550

Terlalu banyak gula juga menyebabkan aktivitas otak kurang bekerja dan insulin tidak lagi mampu membantu sel-sel otak Anda untuk memproses emosi dan pikiran secara efisien.

4. Mentega atau Lemak Jenuh

Mengonsumsi makanan yang tinggi lemak jenuh seperti mentega dapat menghambat fungsi otak Anda. 

Hal ini didasarkan pada studi yang dilakukan oleh Harvard University.

Baca Juga: Seorang Ustadz Sebut Ayahnya Megawati Cinta Komunis: Soekarno Sesungguhnya Sangat I Love You dengan Komunis

Peneliti yang melakukan tes pada sekelompok besar wanita yang memiliki kebiasaan mengkonsumsi makanan tinggi lemak jenuh dalam jangka waktu 4 tahun, nilai pelajarannya jauh lebih rendah daripada temannya yang tidak mengonsumsi lemak jenuh. 

5. Daging Olahan

Daging memang salah satu sumber protein yang dibutuhkan oleh tubuh. Namun hal itu hanya ditemukan di daging asli, bukan daging olahan. 

Daging olahan seperti sosis dan nugget mengandung protein buatan. Bahkan dalam proses pembuatannya, enggak jarang yang menggunakan bahan kimia yang enggak baik untuk tubuh.

Baca Juga: Suami Oki Setiana Dewi Beri Pembelaan Usai Ria Ricis Dihujat Warganet, Hingga Bongkar Fakta Baru Ini

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Instagram @ceritakesehatan


Tags

Terkini