Mengunyah Permen Karet Ternyata Dipercaya Ampuh Turunkan Berat Badan Tanpa Harus Diet Ketat

- 18 Juni 2021, 14:34 WIB
lustrasi foto orang mengunyah permen karet
lustrasi foto orang mengunyah permen karet /Robin Higgins/pixabay

Sebuah penelitian yang dipublikasikan dalam jurnal Appetite mengungkap bahwa mengunyah permen karet pada waktu sarapan dan makan siang membuat seseorang memakan 68 kalori lebih sedikit saat makan siang.

Baca Juga: 5 Kebiasaan Wanita Bisa Berakibat Maut dan Fatal, Nomor 2 Sering Dilakukan Waspadai Hal Ini

Penelitian lain juga mengungkap bahwa mengunyah permen karet setelah makan dapat membuat seseorang mengonsumsi cemilan 10 persen lebih sedikit saat tiga jam kemudian.

  1. Membakar Kalori Lebih Banyak

Mengunyah permen karet setelah makan ternyata juga disebut dapat meningkatkan dide-induced thermogenesis (DIT) yaitu jumlah kalori yang dibakar melalui pencernaan.

Sebuah penelitian membuktikan bahwa mengunyah permen karet sebelum dan sesudah makan ditemukan dapat membakar sekitar 3-5 persen lebih banyak kalori dalam tiga jam setelah makan.***

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Healthline


Tags

Terkini