5 Kebiasaan Jangan Dilakukan Setelah Makan Termasuk Minum Teh, Awas Bisa Sebabkan Gangguan Ini

- 24 Juni 2021, 18:08 WIB
Foto: Ilustrasi minum teh setelah makan.
Foto: Ilustrasi minum teh setelah makan. /stokpic/Pixabay

KABAR BESUKI - Setiap orang memiliki kebiasaan-kebiasaan tertentu setelah makan. Dan hal itu tanpa disadari bisa menyebabkan gangguan pencernaan.

Hal yang biasa dilakukan seperti minum teh, mandi, merokok dan lain sebagainya.

Lantas, kebiasaan apa saja yang seharusnya tak dilakukan setelah makan? Simak ulasan berikut sebagaimana dikutip Kabar Besuki dari laman Instagram @doctoronline.id.

Baca Juga: 5 Kebiasaan yang dapat Membuat Otakmu Rusak Secara Permanen, Nomer 4 Sering Dilakukan Setiap Orang

1. Minum teh

Ketika Anda langsung minum teh sesudah makan, pencernaan makanan yang ada di dalam lambung akan berjalan tidak sempurna. Hal ini disebabkan beberapa zat seperti protein dan zat besi akan sulit dicerna oleh tubuh karena kandungan asam taninnya. Entah teh hangat atau dingin keduanya tak boleh langsung diminum setelah makan.

2. Mandi

Setelah makan jangan buru-buru mandi, sebab mandi ternyata bisa menyebabkan metabolisme tubuh tidak berjalan dengan baik. Hal ini disebabkan saat mandi tubuh mengalami kenaikan suhu, yang harusnya suhu stabil saat mencerna makanan. Hal ini menjadi tak stabil karena mandi. Kenaikan suhu ini akan menyebabkan metabolisme tubuh menjadi turun dan terhambat. Oleh sebab itu disarankan mandi 30 menit kemudian sesudah makan.

Baca Juga: Rutin Konsumsi Dua Buah Apel Setiap Hari Ternyata Bisa Kurangi Risiko Diabetes

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Instagram @doctor.online.id


Tags

Terkini

x