Rayakan Hari Keluarga Nasional, Mengenal Lebih Dekat Hypnoparenting dan Cara Penerapannya

- 29 Juni 2021, 18:46 WIB
Rayakan Hari Keluarga Nasional, Mengenal Lebih Dekat Hypnoparenting Dan Cara Penerapannya
Rayakan Hari Keluarga Nasional, Mengenal Lebih Dekat Hypnoparenting Dan Cara Penerapannya /Pixabay/

KABAR BESUKI – Hari Keluarga Nasional diperingati setiap tanggal 29 Juni, hari penting ini berguna untuk meningkatkan kesadaran pada seluruh masyarakat Indonesia bahwa keluarga sebagai sumber kekuatan untuk membangun sebuah negara.

Keluarga mempunyai peran penting dalam membentuk karakter pribadi seseorang. Oleh karena itu, peran orang tua dalam keluarga sangatlah berguna bagi pembentukan karakter Anak menjadi baik.

Pola asuh dari orang tua akan terbawa hingga dewasa dan akan selalu tertanam dalam jiwa sang anak.

Baca Juga: 5 Efek Mandi Menggunakan Air Dingin di Pagi Hari, Nomor 2 Bikin Mengejutkan

Salah satu pola asuh yang dapat Anda terapkan adalah dengan cara Hypnoparenting.

Secara harfiah, pengertian hypnoparenting adalah cara mendidik anak dengan memberikan sugesti-sugesti positif.

Teknik hipnosis untuk mendidik anak ini tidak dilakukan layaknya acara hipnotis di televisi, melainkan dengan memberikan mereka sugesti melalui kata-kata yang bernilai positif.

Metode ini biasanya diterapkan oleh orangtua kepada anaknya yang memiliki masalah,

Seperti susah makan, kecanduan bermain game, malas belajar, mengompol, membantah, suka memukul, tidak percaya diri, dan lainnya sehingga permasalahan tersebut bisa teratasi.

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: sehatq


Tags

Terkini

x