Terasa Lapar Saat Malam Hari ? Konsumsi Bahan Makanan Ini Yuk!

- 12 Mei 2020, 19:11 WIB
/

Gandum utuh yang dimasak dan dikombinasikan dengan susu ataupun berbagai macam topping lainnya bisa menjadi camilan yang sehat saat larut malam hari. Dan juga dapat mendukung kualitas tidur menjadi lebih baik.

4. Telur

Telur merupakan sumber protein yang baik untuk mengurangi rasi lapar sehingga bisa menjadi pilihan ketika lapar saat malam hari.

5. Yoghurt

Sumber protein lainnya yang baik dan membantu mengurangi rasa lapar yakni yoghurt. Selain itu juga memiliki kalsium yang dapat dikaitkan dengan kualitas tidur yang lebih baik.***

Halaman:

Editor: Nadya Ayu R Jannah

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x