Jelang Idul Fitri 1443 H, Ini Persiapan yang Harus Anda Lakukan Sebelum Berangkat Mudik

- 25 April 2022, 10:05 WIB
Jelang Idul Fitri 1443 H, Ini Persiapan yang Harus Anda Lakukan Sebelum Berangkat Mudik.
Jelang Idul Fitri 1443 H, Ini Persiapan yang Harus Anda Lakukan Sebelum Berangkat Mudik. /Ilustrasi/Instagram.com/@official.jasamarga

Mencabut aliran listrik pada beberapa perangkat elektronik selain dapat menghemat energi, juga meminimalisir potensi terjadi korsleting listrik.

2. Lepaskan Regulator dari Tabung Gas

Persiapan lainnya yang harus Anda perhatikan sebelum berangkat mudik adalah melepaskan regulator dari tabung gas, yang selama ini digunakan untuk menghubungkan dengan kompor untuk memasak.

Melepaskan regulator dari tabung gas sangat membantu Anda untuk mencegah atau meminimalisir risiko terjadinya musibah yang tak diinginkan.

Bahkan bila perlu, tutup lubang udara pada tabung gas dengan karet penutup untuk memastikan keamanannya.

Baca Juga: Arus Mudik Jelang Lebaran di Pelabuhan Merak Sudah Mulai Padat

3. Periksa Kondisi Kendaraan

Jangan pernah lalai untuk memeriksa kondisi kendaraan sebelum Anda berangkat mudik ke kampung halaman atau wilayah tujuan.

Perjalanan jauh dengan kendaraan pribadi memerlukan kondisi kesehatan kendaraan yang prima, untuk mencegah atau meminimalisir risiko terjadinya hal-hal yang tak diinginkan sepanjang perjalanan.

Pastikan radiator pada kendaraan Anda tidak sampai mengering di tengah perjalanan, dan jangan lupa pula untuk segera mengganti oli jika sudah memasuki total kilometer tertentu pada indikator dalam kendaraan Anda.

Halaman:

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x