Mengejutkan! 6 Tanaman Hias Ini Bisa Sebabkan Gangguan Ginjal dan Ini, Termasuk Lidah Buaya

- 9 Januari 2021, 08:46 WIB
Tanaman Lidah Buaya
Tanaman Lidah Buaya /Pixabay/Marcegaral

KABAR BESUKI - Merawat tanaman hias merupakan kegemaran diri sendiri.

Menyalurkan hobi dengan merawatnya di rumah sangatlah menyenangkan bagis sebagian orang.

Namun, ada beberapa tanaman hias yang dinilai dapat mengganggu kesehatan lho! Lantas, jenia tanaman apakah yang bisa mengganggu kesehatan tubuh? Simak berikut ini.

Baca Juga: Ayo Serbu! Cuma Bayar Rp10 Ribuan di KFC Bisa Kenyang, Cek Syarat dan Ketentuannya

1. Lidah buaya

Lidah buaya termasuk tanaman memiliki berbagai kegunaan dan kehadirannya di daftar ini mungkin akan mengejutkan Anda! Menurut ilmuwan, tanaman ini mengandung zat yang mampu menyebabkan diare, alergi, dan gangguan ginjal.

2. Keladi

Tanaman keladi ini bisa berbahaya dan beracun. Jika hewan dan anak-anak bersentuhan dengan daun keladi , air liur, dan kesulitan bernapas mungkin dialami. 

Baca Juga: Hanya di KFC dengan Pembelian Rp100 Ribu GRATIS 2 Coca-cola, Berlaku Hingga 31 Januari 2021

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Bright Side


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x