AHY Sebut Rakyat Indonesia Mau Presiden Baru: Ingin Ada yang Baru, Rakyat Gak Mau Lu Lagi Lu Lagi

- 11 Juni 2021, 19:40 WIB
Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).
Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). /Instagram @agusyudhoyono/

KABAR BESUKI - Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono alias AHY kembali mengomentari bursa pencalonan capres 2024 yang diyakininya sama.

Bahkan, dia berharap, kontes politik tersebut akan disulut dengan nama-nama baru yang lebih potensial.

AHY memastikan Pemilihan Presiden atau Pilpres 2024 tidak hanya dibicarakan oleh elite Partai atau kalangan tertentu, tetapi juga oleh masyarakat umum.

Baca Juga: AHY Diminta Sadar Diri, Muhammad Qodari: Enggak Ada yang Tertarik untuk Mendukung Jadi Capres

Bahkan, menurut dia, saat ini nongkrong di warkop dilakukan berbagai simulasi.

Menariknya, rata-rata pengamatan mereka tampak masuk akal.

Hal inilah yang meyakinkan AHY, meski sudah berlangsung lama, bahwa pemilihan presiden 2024 telah menyita perhatian publik.

“Si A dipasangkan dengan si B. Terus si B diduetkan dengan si C. Rakyat sekarang sudah seperti pengamat kawakan,” dilansir Kabar Besuki mengutip dari ANTARA.

Baca Juga: Orang yang Memakai Kacamata Memiliki Kemungkinan Sulit untuk Tertular Serangan Virus COVID-19

Halaman:

Editor: Aliefia Rizky Nanda Herita

Sumber: ANTARA


Tags

Terkini

x