Siti Fadilah Prihatin pada Kaum Milineal Saat Ini, Bahkan Sebut Nadiem Makarim Tidak Bisa Duduk Tenang

- 9 Juli 2021, 18:25 WIB
Siti Fadilah Prihatin pada Kaum Milineal Saat Ini, Bahkan Sebut Nadiem Makarim Tidak Bisa Duduk Tenang
Siti Fadilah Prihatin pada Kaum Milineal Saat Ini, Bahkan Sebut Nadiem Makarim Tidak Bisa Duduk Tenang /Tangkapan layar Youtube Deddy COrbuzier.

Eks Menkes tersebut merasa prihatin dengan anak milineal jaman sekarang sebab proses kegiatan belajar mengajar tak lagi seperti sedia kala.

Sementara, Siti Fadilah juga secara blak-blakan tidak menyukai kebijakan pemerintah dalam penanganan Covid-19 di Indonesia.

Baca Juga: Seorang Ibu Tega Bunuh Bayi Kandungnya dengan Pisau Cutter

Pasalnya, pemerintah Indonesia saat ini terus-menerus bergantung pada aturan-aturan yang dikeluarkan oleh World Health Organization (WHO).

Padahal seharusnya pemerintah bisa lebih mampu menganalisis sendiri soal penanganan Covid-19 ini.***

 

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Youtube Deddy Corbuzier


Tags

Terkini