Beredar Pengakuan Mantan Karyawan Bongkar Penyebab NET TV Sulit Bersaing hingga Dikabarkan Nyaris Bangkrut

- 18 September 2021, 11:40 WIB
Beredar Pengakuan Mantan Karyawan Bongkar Penyebab NET TV Sulit Bersaing hingga Dikabarkan Nyaris Bangkrut
Beredar Pengakuan Mantan Karyawan Bongkar Penyebab NET TV Sulit Bersaing hingga Dikabarkan Nyaris Bangkrut /Tangkap Layar Twitter.com/@tvindonesiawkwk

Baca Juga: Sinopsis Drama Korea Tunnel Tayang di NET TV Mulai 15 September 2021: Perjalanan Lintas Waktu Ungkap Kebenaran

Dari segi target penonton, NET TV sesungguhnya mengincar segmen menengah ke atas (upper middle), yang disebut-sebut jarang menonton televisi (meski Nielsen mencatat penonton kelas upper middle juga lebih banyak menonton stasiun TV lain).

Sementara terkait kebijakan iklan, awalnya NET TV juga membatasi penjualan dalam bentuk product placement sebagaimana yang diinginkan Wishnutama demi kenyamanan penonton.

"Dulu tu N3t targetnya penonton kelas menengah ke atas pula yang mana ya mereka banyakannya gak nonton TV.. trs Mas Tama tuh gasuka banget layar yang 'bala' kayak product placement berantakan, terus iklan yang ngebentuk frame gt2 makanya sebenernya bikin enak ditonton...," ucapnya.

Akan tetapi pada akhirnya, mau tidak mau NET TV terpaksa 'menyerah' dengan realitas pasar penonton televisi Indonesia agar tetap bertahan hidup.

"Tapi ya gt lah heuheu mau gamau lama2 mesti nurutin kesukaan pemirsa juga kan buat bertahan," tuturnya.***

Halaman:

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: Twitter @tvindonesiawkwk


Tags

Terkait

Terkini

x