Aksi Pria Tendang Sesajen Dikritik Pedas, Gus Miftah: yang Perlu Dirubah Itu Otak Bukan Budayanya

- 10 Januari 2022, 17:30 WIB
Aksi Pria Tendang Sesajen Dikritik Pedas, Gus Miftah: yang Perlu Dirubah Itu Otak Bukan Budayanya
Aksi Pria Tendang Sesajen Dikritik Pedas, Gus Miftah: yang Perlu Dirubah Itu Otak Bukan Budayanya /TikTok/@budi klowor/

Gus Miftah mengingatkan, budaya tidak perlu diubah namun cara berfikir orang yang harus dirubah.

Baca Juga: Ferdinand Hutahaean Ngaku Sakit Saat Membuat Cuitan Berunsur SARA: Saya Menderita Sebuah Penyakit

“Note: yang perlu dirubah itu otak dan cara pandangnya bukan budayanya. Pernah nggak ada berfikir yang membuat itu orang non Islam, atau orang Jawa yang memegang teguh adat istiadatnya? Atau mungkin juga orang Islam yang baru belajar? Pantaskah cara yang dilakukan seperti itu? Kalau dulu dakwah wali songo sekasar itu, mungkin Islam belum seperti hari ini di nusantara,” tulis Gus Miftah.***

Halaman:

Editor: Aliefia Rizky Nanda Herita

Sumber: Instagram @gusmiftah


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah