Daftar Venue Nobar Piala Dunia 2022 di Tangerang Mulai dari Hugo Terrace Hingga Babah Ramu Dine

30 Oktober 2022, 06:30 WIB
Daftar Venue Nobar Piala Dunia 2022 di Tangerang Mulai dari Hugo Terrace Hingga Babah Ramu Dine. /Twitter.com/@theaseanball

KABAR BESUKI - Emtek melalui Indonesia Entertainment Group (IEG) telah merilis daftar venue nobar Piala Dunia 2022 di Tangerang.

Sejumlah venue di Tangerang terkonfirmasi akan menyelenggarakan nobar Piala Dunia 2022 setelah mendapatkan lisensi resmi dari IEG selaku pemegang hak siar.

Hugo Terrace hingga Babah Ramu Dine merupakan venue yang telah terpilih secara resmi sebagai partner untuk nobar Piala Dunia 2022 dari IEG di Tangerang.

Bagi Anda yang tinggal di wilayah Tangerang, Anda bisa menikmati keseruan nobar Piala Dunia 2022 di sejumlah venue yang telah memperoleh lisensi resmi dari IEG sebagaimana tertera selengkapnya dalam artikel ini.

Baca Juga: Harga Paket Nobar Piala Dunia 2022 dan Liga Inggris untuk Venue Komersial, Mulai dari Rp20 Juta per Tahun

Berikut daftar venue nobar Piala Dunia 2022 di Tangerang sebagaimana dilansir Kabar Besuki dari laman resmi IEG:

1. Hugo Terrace

Alamat: Swiss-Belhotel Airport Jakarta, Jalan Husein Sastra Negara Kav 1 Rawa Bokor RT 002 / RW 003 Benda, Tangerang

Telepon: 021-2252-3000

Facebook: Swiss-Belhotel Airport Jakarta

Instagram: @swissbelhotelairportjkt

2. Saint Cinnamon Intermark BSD

Alamat: Jalan Lingkar Timur Rawa Mekar Jaya, Serpong, Tangerang Selatan

Telepon: 0857-4775-8099

Instagram: @saintcinnamonintermark

Baca Juga: Ingin Gelar Nobar Piala Dunia 2022 dan Liga Inggris? Pahami Ketentuan dari Emtek Berikut Ini

3. Regazza Lounge & Bar Hotel Azana Style Bandara

Alamat: Hotel Azana Style Bandara-Komplek CBD Tower Jalan Atang Sanjaya No 21 RT 002 / RW 002 Kota Tangerang

Telepon: 0813-1301-5962

4. Kicthen Yard Mercure Tangerang BSD City

Alamat: Mercure Tangerang BSD City-Jalan Edutown CBD 55 Kav Lot II No 8 BSD City

Telepon: 021-5089-8440

5. IBIS Style Jakarta Airport

Alamat: Jalan Tol Bandara Soediyatmo Kepulauan Rawa Bokor, Benda, Tangerang

Telepon: 021-2932-7777

Instagram: @ibisstylejakartaairport

Baca Juga: SCM Gandeng Pihak Ketiga untuk Permudah Izin Nobar Piala Dunia 2022 dan Liga Inggris

6. Starling Eatery Aviary Bintaro

Alamat: Aviary Bintaro-Jalan Boulevard Bintaro Blok B7 No D3-3A Bintaro Jaya, Sektor 7, Tangerang Selatan

Telepon: 0812-6120-8162

Facebook: Aviary Bintaro

Instagram: @aviarybintaro

7. Babah Ramu Dine

Alamat: Episode Hotel Gading Serpong-Jalan Gading Serpong Boulevard Barat Blok S6-7 Gading, Serpong, Tangerang

Telepon: 0815-8593-6888

Instagram: @babahramu

Demikian informasi mengenai daftar venue nobar Piala Dunia 2022 di Tangerang, semoga bermanfaat.

DISCLAIMER:

Daftar venue nobar Piala Dunia 2022 di Tangerang sebagaimana tertera dalam artikel ini dapat berubah sewaktu-waktu.***

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: IEG

Tags

Terkini

Terpopuler