Waduh, Vaksinasi Saat Menstruasi Bisa Turunkan Imun Tubuh? Wanita Diatas 18 Tahun Tidak Disarankan [Cek Fakta]

- 1 Mei 2021, 15:35 WIB
Ilustrasi menstruasi /Freepik
Ilustrasi menstruasi /Freepik /

KABAR BESUKI - Sebuah informasi tengah beredar dan mengklaim bahwa melakukan vaksinasi saat menstruasi bisa menurunkan kadar imun tubuh.

Bahkan informasi tertulis tersebut mengatakan, bisa memberikan efek samping pada imun wanita diatas 18 tahun tidak disarankan untuk disuntik vaksin Corona.

Lantas, informasi tersebut apakah benar adanya?

Baca Juga: [Cek Fakta] Ditemukan Mayat Terdampar Diklaim Awak KRI Nanggala-402 , Cek Ini Faktanya!

Informasi hoax/Instagarm @jabarsaberhoax
Informasi hoax/Instagarm @jabarsaberhoax

Baca Juga: Presiden Jokowi Digugat Mundur dari Jabatan oleh Tim Pembela Ulama dan Aktivis, Ferdinand: Stand Up Comedy

Penjelasan:

Dilansir dari the quint, seorang ahli ginekologi dari RS Namaha India, Munjaal Kapadia, mengatakan, klaim tersebut merupakan mitos.

Ia juga menegaskan bahwa tidak ada dampak pada kekebalan (imun) kepada wanita yang disuntik vaksin corona saat menstruasi.

“Tidak ada masalah jika seorang wanita di vaksin setelah dan sebelum menstruasi kecuali dia berencana untuk mempunyai bayi. Jangan sampai menahan untuk tidak vaksinasi hanya karena ini." ujar Kapadia kepada the Quint.

Baca Juga: Jangan Dibuang! Minyak Goreng Bekas Ternyata Ada Manfaatnya Lho, Bahkan Bisa Selamatkan Bumi

Kesimpulan:

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Instagram @jabarsaberhoaks The Quint


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x