Rahasia Data Intelijen Negara Sudah di China Karena TNI? Ini Faktanya

- 1 Juni 2021, 14:58 WIB
ILUSTRASI TNI: Panglima TNI Terima Penyerahan Jabatan Danjen Akademi TNI
ILUSTRASI TNI: Panglima TNI Terima Penyerahan Jabatan Danjen Akademi TNI /Foto : Dispenad/

Hal tersebut sudah dibuktikan oleh Marsma TNI Suryo Margono.

Baca Juga: Peringati Hari Lahir Pancasila 2021, Presiden Jokowi Pimpin Upacara Kenakan Pakaian Adat Tanah Bambu

Dilansir Kabar Besuki dari Turnbackhoax, Marsma TNI Suryo Margono adalah WNI kelahiran Singkawang, Kalimantan Barat pada 5 Desember 1962.

Ia merupakan lulusan Akabri Udara pada 1987 dan sempat menjabat sebagai Atase Pertahanan di KBRI Beijing.

Sebagai tambahan, informasi serupa juga pernah dibahas oleh Turn Back Hoax dalam artikel berjudul “[SALAH] Hoaks Kewarganegaraan Marsma TNI Suryo Margono” yang terbit pada 28 Agustus 2019.

Baca Juga: Ilmuwan Memburu 'Pasien Su', Wanita China yang Diduga Sebagai Pasien Covid Pertama di Wuhan

Dari berbagai fakta yang telah dijabarkan, unggahan akun Twitter PAGUT IRUT (@IrutPagut) dapat dikategorikan sebagai konten yang menyesatkan dan hoax.***

Halaman:

Editor: Prasetyo Bagus Pramono

Sumber: Twitter Turnback Hoax


Tags

Terkini