5 Kebiasaan Sehari-hari Ini Ternyata Berdampak Buruk Bagi Kesehatan, Salah Satunya Duduk Terlalu Lama

- 14 April 2021, 16:08 WIB
Ilustrasi duduk lama saat menonton televisi.*
Ilustrasi duduk lama saat menonton televisi.* /Pexels

KABAR BESUKI – Kebiasaan yang dilakukan sehari-hari ternyata memiliki pengahruh yang besar bagi kesehatan. Memiliki kebiasaan gaya hidup atau pola makan  yang salah ternyata bisa berdampak buruk bagi kesehatan.

Seperti halnya kebiasaan merokok atau atau sering mengonsumsi makanan cepat saji yang dapat berdampak buruk bagi kesehatan tubuh.

Selain itu, ada berbagai kebiasaan sehari-hari yang ternyata juga bisa berdampak buruk bagi tubuh namun sering tidak disadari oleh sebagian orang dan hampir dilakukan setiap hari.

Baca Juga: Wali Kota Surakarta: Saya Tidak Menghalangi atau Mencegah Aktivitas Warga Termasuk Mudik

Baca Juga: Menurut BMKG, Struktur Bangunan yang Buruk dapat Sebabkan Runtuhnya Rumah Saat Gempa

Oleh sebab itu, penting untuk mengetahui dan memperhatikan kebiasaan sehari-hari seperti apa yang dapat memperngaruhi kesehatan tubuh.

Dilansir Kabar Besuki dari Brightside, berikut beberapa kebiasaan sehari-hari yang sering dilakukan yang ternyata bisa berdampak buruk bagi kesehatan tubuh.

  1. Menyimpan Dompet di Saku Belakang

Sebagian pria biasanya  masih sering menyimpan dompet di saku belakang. Meski terlihat sebagai hal biasa atau sepele, kebiasaan ini ternyata bisa berdampak buruk bagi kesehatan.

Pasalnya, duduk dengan dompet di saku belakang selama 15 menit saja ternyata dapat menyebabkan tulang belakang bergeser dan ligament tulang belakang mulai berubah. Kondisi ini akan membuat seseorang mengalami sakit punggung kronis hingga linu panggul.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Brighside


Tags

Terkini

x