Mengonsumsi Fast Food Ternyata Berdampak Negatif Jika Dikonsumsi Saat Berbuka Puasa, Apa Saja?

- 1 Mei 2021, 07:00 WIB
Ilustrasi - 7 dampak negatif makan fast food.*
Ilustrasi - 7 dampak negatif makan fast food.* /Pexels/Engin Akyurt

2. Berat Badan Meningkat Pesat

Idealnya, berpuasa di bulan Ramadhan memberikan efek penurunan terhadap berat badan Anda.

Akan tetapi, mengonsumsi fast food saat berbuka justru dapat meningkatkan berat badan Anda secara signifikan karena selain tinggi karbohidrat, fast food juga mengandung tinggi kalori dan minim serat.

Lemak yang terkandung dalam fast food umumnya tergolong dalam kategori lemak trans yang dapat meningkatkan kadar kolesterol jahat (LDL) dalam tubuh Anda.

Baca Juga: Ini Risiko Pemudik Nekat Pakai Travel ‘Gelap’, Mudah Tertular Virus Hingga Tidak Dapat Jaminan Asuransi

3. Garam Dapat Menahan Cairan Tubuh

Tak hanya mengandung karbohidrat dan gula, fast food juga memiliki kandungan sodium (garam) yang sangat tinggi.

Kadar garam yang terlalu tinggi justru dapat menahan cairan dalam tubuh Anda sehingga jantung akan bekerja jauh lebih keras dan memicu tekanan darah tinggi (hipertensi).

Asosiasi Jantung Amerika (AHA) merekomendasikan konsumsi garam maksimal 2.300 miligram per hari.

Baca Juga: Ruhut Sitompul Dibully Netizen, Sebut Moeldoko Sebagai Ketum Demokrat: Udah Jelas KLB Deli DITOLAK NEGARA

Halaman:

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: sehatq


Tags

Terkini