Rihanna dan Gigi Hadid Turut 'Terpukul' Atas Kejadian yang Menimpa Palestina

- 13 Mei 2021, 16:06 WIB
Penyanyi pop Rihanna
Penyanyi pop Rihanna /Instagram.com/ @Rihana_nv/

KABAR BESUKI - Penyerangan yang dilakukan oleh Israel terhadap Palestina banyak melukai hati manusia. Tak hanya warga Palestina yang terpukul, dua selebritis ternama juga turut merasakan pukulan akibat serangan yang dilakukan oleh Israel.

Dua artis cantik Gigi Hadid dan Rihanna turut merasakan pukul atas kejadian yang tidak menyenangkan oleh Israel terhadap Palestina. Kemarin, 12 Mei 2021, Gigi mempoting seruan di akun instagramnya @gigihadid, dengan latar belakang berwarna hitam yang bertuliskan,

"Seseorang tidak bisa mengadvokasi untuk masalah rasis, kesetaraan, LGBT dan hak asasi wanita, mengutuk korupsi dan kekerasan rezik dan yang lain dengan tidak adil; memiih untuk mengabaikan penindasan terhadap rakyat Palestina. Itu tidak diperhatikan.

Baca Juga: Ramalan Cinta Zodiak 13 Mei 2021: Capricorn dan Pisces, Mungkin Anda Akan Melalui Jalan Menantang

Anda tidak bisa memilih mana hak asasi manusia yang lebih penting."

Sampai saat ini, postingan tersebut sampai saat ini 13 Mei 2021, sudah mengantongi 2 juta lebih orang yang memberikan love.

Gigi diketahui memiliki darah Palestina, darah dari keturunan sang Ayah yakni Mohamed Hadid.

Baca Juga: Puluhan Pasien COVID-19 di Surabaya Ini Laksanakan Sholat Idul Fitri di Halaman Rumah Sakit

Tak hanya Gigi Hadid, Rihanna, penyanyi yang sudah melanglang buana sejagat itu, turut memberikan tanggapan atas kejadian tidak menyenangkan yang menimpa Palestina.

Dalam postingan di instagramnya @badgalriri, ia memposting tulisan, "My heart is breaking with the violence i'm seeing displayed between Israel and Palestine! I can't bare to see it! Innoced Israeli and Palestinian children are hiding in bomb shelters, over 40 lives lost in Gaza alone, at least 30 of whom where also innocent to be some kind of resolve! We Are sadly watching innocent people fall victim to notion perpetuated by government an extremists, and this cycle needs to be broken!"

Baca Juga: Kenali Gejala Pembekuan Darah dan Cara Mengatasinya, Penting Bagi yang Sudah Divaksin

Dalam caption diunggahan instagramnya, Rihanna mempertegas bahwa perlakuan Israel benar-benar tidak memperlihatkan kemanusiaan.

"Saya berdiri untuk kemanusiaan, dan ini tidak manusiawi," tulisnya dengan menyertakan emoticon sedih dan patah hati.***

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Instagram


Tags

Terkini