Hanya Pakai NISN Pelajar dan Mahasiswa Dapat Bantuan Rp1 Juta, Ini Caranya!

- 17 Desember 2020, 12:29 WIB
Bantuan PIP Kemendikbud 2020 sudah cair
Bantuan PIP Kemendikbud 2020 sudah cair /Pixabay/ EmAji

KABAR BESUKI - Kabar baik bagi pelajar dan mahasiswa, melalui Program Indonesia Pintar atau PIP, pemerintah memberikan bantuan tunai Rp1 juta.

Sehingga pelajar dan mahasiswa bisa mencairkan bantuan uang tunai Rp1 juta dari pemerintah dengan cara bisa dicek di link pip.kemdikbud.go.id.

Berikut cara cek bantuan uang tunai Rp1 juta di link pip.kemdikbud.go.id, jangan lupa simak juga syarat-syarat penerima bantuan dari pemerintah tersebut.

 

Berikut prioritas pelajar dan mahasiswa yang akan dapat bantuan uang tunai Rp1 juta. sebagaimana dikutip dari Semarangku dengan judul "Dapat Bantuan Rp1 Juta dari Pemerintah Hanya Pakai NISN, Cek Caranya di Sini!."

Baca Juga: Cek Daftar BLT UMKM Rp2,4 Juta Tahap 2, Berikut Linknya

1. Peserta didik dari keluarga pemegang KIP/KKS/KPS

2. Peserta didik dari keluarga peserta Program Keluarga Harapan (PKH)

3. Peserta didik yang berstatus yatim piatu/yatim/piatu dari sekolah/panti sosial/panti asuhan

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Semarangku (PRMN)


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah