Punya Hobi Membaca Buku Ternyata Bermanfaat Bagi Kesehatan Fisik dan Mental, Salah Satunya Bisa Meredakan Stre

- 6 April 2021, 11:45 WIB
ilustrasi foto orang baca buku
ilustrasi foto orang baca buku /Diana A//pexels Rahul Shah

Meningkatkan Empati

Sebuah penelitian membuktikan bahwa, orang yang suka membaca buku fiksi terutama yang memfokuskan jalan ceritanya pada seorang karakter, merasakan peningkatan kemampuan untuk memahami perasaan dan kepercayaan orang di sekitarnya.

Meredakan Stres

Membaca buku ternyata terbukti dapat menurunkan kadar hormon kortisol yang memicu stress. Hal ini dibuktikan oleh sebuah studi dari University of Sussex, Inggris yang menunjukkan bahwam membaca buku dapat menurunkan stress hingga 68 persen.

Baca Juga: Tragis, Seorang Kakek Asal Jakarta Utara Tega Lakukan Tindak Asusila Kepada Cucunya Hingga Tewas

Baca Juga: Olahraga Jalan Kaki dengan Pasangan Ternyata Bisa Berbahaya Bagi Tubuh, Ini Alasannya!

Para peneliti membuktikan bahwa, orang yang membaca buku setidaknya selama enam menit , mengalami penurunan detak jantung maupun ketegangan otot.

Memperlambat Penurunan Kognitif

Beberapa studi membuktikan bahwa, membaca buku bermanfaat untuk memperlambat penurunan kognitif dan mencegah gangguan Alzheimer. Sebuah studi yang dilakukan di Rush University Medical Center, Amerika Serikat, menemukan bahwa membaca buku juga dapat memperlambat dimensia.

Meningkatkan Kualitas Tidur

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Healtline


Tags

Terkini

x