Unggah Video Evakuasi, Komandan KRI Nanggala-402: Jika Menemukan Ini di Berita Doakan Kami

- 26 April 2021, 09:47 WIB
Unggah Video Evakuasi Kapal Selam Tenggelam, Komandan KRI Nanggala-402: Jika Menemukan Ini di Berita Doakan Kami/Instagram/@@class_of_2k2
Unggah Video Evakuasi Kapal Selam Tenggelam, Komandan KRI Nanggala-402: Jika Menemukan Ini di Berita Doakan Kami/Instagram/@@class_of_2k2 //Aini/

Selanjutnya, karena peralatan KRI Rigel yang ROV nya hanya 800 kemudian diserahkan kepada MV Swift Rescue yang merupakan bantuan dari Singapura.

Baca Juga: Gelar Doa dan Tahlil di Banyuwangi, Keluarga Serda Pandu Korban Kapal Selam KRI Nanggala-402

Kemudian diidentifikasi kontak tersebut oleh MV Swift Rescue dan 07.37 Wita tadi pagi MV Swift Rescue menurunkan ROV guna menindaklanjuti kontak bawah air laut yang diberikan KRI Rigel.

"Di sana KRI Nanggala menjadi terbelah menjadi tiga bagian, ini adalah pakaian escape suit MK 11 yang tadi diambil oleh ROV MW Swift Rescue sempat keluar dan dijepit. Badan kapal memang tidak terlalu terang, bagian belakang yang tidak berbadan tekan. Selanjutnya kemudi horizontal dan kemudi vertikal," ujar Kasal Laksamana TNI Yudo Margono, yang dikutip Kabar Besuki dari Antara.

Kasal menjelaskan penemuan selanjutnya yaitu pada badan kapal ditemukan bagian buritan dari kapal yang lepas dari badan utamanya yang berbadan tekan. Lalu ada kemudi vertikal, dan horizontal, bagian haluan yang lepas, dan jangkar pada kapal selam tersebut.

Baca Juga: Membludak! Badai Kasus COVID-19 India Mencetak Rekor Global, Melonjak 349.691 dalam 24 Jam Terakhir

Selain itu ada bagian-bagian yang terbuka dan berserakan, namun hal tersebut idak terlalu jelas karena posisi di dalam laut.

Tidak hanya itu, ada bagian belakang dan depan di luar badan tekan yang lepas yang masih utuh terjadi keretakan karena kedalamannya yang sangat dalam jadi mengecil.***

 

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Instagram


Tags

Terkini