Fadli Zon Pamer Rekor MURI Sebagai Kolektor Wayang Terbanyak Sembari Tanggapi Ceramah Ustadz Khalid Basalamah

- 16 Februari 2022, 13:14 WIB
Fadli Zon Pamer Rekor MURI Sebagai Kolektor Wayang Terbanyak Sembari Tanggapi Ceramah Ustadz Khalid Basalamah.
Fadli Zon Pamer Rekor MURI Sebagai Kolektor Wayang Terbanyak Sembari Tanggapi Ceramah Ustadz Khalid Basalamah. /Tangkap Layar Instagram.com/@fadlizon

KABAR BESUKI - Politisi Partai Gerindra Fadli Zon baru-baru ini memamerkan rekor MURI sebagai kolektor wayang terbanyak di tanah air melalui akun Instagramnya.

Fadli Zon memamerkan rekor MURI sebagai kolektor wayang terbanyak di tanah air sembari tanggapi ceramah Ustadz Khalid Basalamah yang viral.

Fadli Zon menegaskan bahwa dirinya yang dinobatkan sebagai kolektor wayang terbanyak berdasarkan rekor MURI menegaskan bahwa wayang adalah warisan budaya yang luar biasa sejak zaman nenek moyang.

"Sbg Kolektor Wayang Nusantara (terbanyak), sy melihat wayang adalah warisan budaya yg luar biasa dr nenek moyang kita bahkan sdh diakui UNESCO sejak 2003," kata Fadli Zon sebagaimana dikutip Kabar Besuki dari akun Instagram @fadlizon pada Rabu, 16 Februari 2022.

Baca Juga: Ustad Khalid Basalamah Minta Maaf Soal Wayang, Budiman Djatmiko: Mereka akan Muncul Lagi Melarang Hal-Hal Lain

Fadli Zon mengakui bahwa dirinya mengoleksi wayang dalam jumlah terbanyak se-Indonesia sebagai bentuk kecintaannya terhadap warisan budaya bangsa Indonesia.

Dia juga mengungkapkan bahwa wayang pernah digunakan oleh Wali Songo sebagai media dakwah pada masanya.

Berkat kesenian wayang, Fadli Zon menegaskan secara tersirat bahwa Wali Songo telah berhasil membumikan Islam di Nusantara.

"Bahkan wayang dipakai sarana dakwah oleh Wali Songo," ujarnya.

Halaman:

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: Instagram @fadlizon


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x